Hari Pendidikan Nasional (hardiknas) memang bukan hari libur
nasional. Hardiknas diperingati setiap tanggal 2 Mei, tahu kenapa tanggal 2
Mei? Masihkah mengenal nama Ki Hajar Dewantara? Ya, Beliau adakah tokoh pelopor
pendidikan untuk warga pribumi pada zaman penjajahan Belanda. Lalu kenapa 2
Mei? Tanggal 2 Mei adalah tanggal lahir Ki Hajar Dewantara, sebagai
penghormatan kepada beliau untuk semua jasanya dalam memperjuangkan pendidikan rakyat
Indonesia. ![]() Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti) sebagai salah satu unit utama di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Sesuai fungsinya dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 45 Tahun 2019. Ditjen Dikti menyelenggarakan kompetisi penulisan artikel dan video pendek melalui aplikasi TikTok dalam rangka memeriahkan peringatan Hardiknas tahun 2021. Universitas STEKOM telah mengirimkan perwakilan mahasiswa untuk mengikuti kompetisi video pendek tersebut. ![]()
Sumber : Instagram @Ditjen.dikti Universitas STEKOM sebagai perguruan tinggi turut berpartisipasi dalam kompetisi yang diadakan oleh ditjen dikti. Mewakili Universitas STEKOM, salah satu mahasiswa yaitu Kenny Setiawan (@kennysetiawan16) mengikuti kompetisi video pendek dan..... Kenny Setiawan (@kennysetiawan16) berhasil menjadi JUARA TERBAIK dalam kompetisi tersebut. Sumber : Instagram @Ditjen.dikti Simak video pendek karya Kenny Setiawan (@kennysetiawan16) yang sangat kreatif dan inspiratif di halaman TikTok Luckyell. Jangan lupa Follow akun tiktoknya ya... Mau jadi sekreatif @kennysetiawan16? Ayo kuliah di Universitas STEKOM!!! Kuliahnya Menyenangkan.... IG : @universitasstekom
TikToK : @universitasstekom
FP : https://www.facebook.com/stekom.ac.id/
TWITTER : https://twitter.com/unistekom
YOUTUBE : https://www.youtube.com/c/UniversitasSTEKOM |