Saat ini warna sage green sedang ngetren, termasuk untuk urusan interior ruangan. sekilas info, warna sage green ini merupakan warna hijau keabu-abuan. warna ini terkesan klasik dan juga earthy. penggunaan warna sage di dalam ruangan dapat menciptakan kesan yang lebih luas. rekomendasi yang ada warna tersebut sangat sesui untuk diaplikasikan pada rumah mungil atau yang bergaya japandi. serasi bersanding dengan warna birusaat mendengar warna bernuansa hijau, banyak orang yang menghindar karena merasa sulit memadukannya dengan warna lain. kenyataannya,… |
Lebih santai dan tetap hangat dengan warna monokrom abu-abujika merasa warna monokrom hitam putih terlalu kaku maka solusinya adalah dengan sedikit menurunkan gradasi warna hitam menjadi abu-abu untuk menciptakan suasana interior yang lebih santai dan tetap hangat. gunakan warna abu-abu yang lebih pekat pada bagian dinding. kemudian langkah selanjutnya adalah berkreasi dengan mencari berbagai furnitur utama seperti sofa, lemari, atau tempat tidur berwarna abu-abu yang tone-nya lebih muda untuk mewujudkan hunian japandi impianmu. memakai warna… |
Desainer adam nathaniel furman telah menciptakan seri ilustrasi berwarna cerah yang disebut postmodern icons, yang merayakan bangunan seperti stasiun pompa isle of dogs london dan james r thompson center di chicago.serial ini adalah proyek pribadi yang dimulai furman selama penguncian coronavirus 2020, ketika dia memutuskan untuk mengunjungi kembali hobi lama membuat sketsa bangunan yang dia sukai dan membuat model 3d darinya.setelah mengadaptasi salah satu model tersebut menjadi sebuah ilustrasi dan menikmati prosesnya, ia memutuskan untuk membuat… |
Apakah anda ingin meningkatkan kehadiran online situs bisnis anda? melakukan audit situs web menunjukkan dengan tepat tempat untuk meningkatkan situs dan merek anda. ini adalah cara untuk menganalisis kinerja situs anda melalui metrik, seperti konten, desain, pengoptimalan mesin telusur, peringkat situs, dan kegunaan. anda mungkin bertanya-tanya apa sebenarnya audit situs web itu. ini adalah cara yang bagus untuk melakukan pemeriksaan kesehatan di situs anda. ini memberikan analisis terperinci tentang kinerja situs web anda, peringkat mesin… |
Pemilihan warna yang tepat akan menghasilkan suasana baru penuh kenyamanan. warna di ruang sempit di ruang sempit, warna-warna terang cocok digunakan pada dinding karena akan memberi kesan luas. warna terang membuat jarak antar dinding terasa lebih jauh dari sesungguhnya. warna putih merupakan pilihan terbaik, efek yang bisa mendekatinya didapat dari warna biru muda atau biru pucat. namun, akan lebih optimal, jika warna terang dikombinasikan dengan jendela besar untuk memasukkan cahaya alami. warna untuk ruang luas ruang… |
Gatotkaca yang merupakan film laga indonesia ini ramai diperbincangkan setelah tayang di bioskop mulai 9 juni 2022.film satria dewa: gatotkaca ini berkisah tentang bangkitnya kekuatan ksatria pandawa gatotkaca untuk mengalahkan dan menaklukan para pasukan kurawa.seperti apa fakta-fakta film gatotkaca tersebut? simak informasi lengkapnya berikut ini.1. film gatotkaca menggunakan teknologi cgifilm gatotkaca ini merupakan film yang disutradarai oleh hanung bramantyo. selaku sutradara, hanung memanfaatkan teknologi cgi (computer generated… |
Ketika datang untuk belajar bahasa baru, pertama-tama anda harus mulai dengan dasar-dasarnya. kata benda, kata ganti, dan kata kerja membentuk dasar untuk menyampaikan ide-ide yang lebih kompleks. bahasa adalah cara orang mengkomunikasikan konsep satu sama lain. desain visual adalah bahasa visual. dan belajar desain visual tidak berbeda dengan belajar bahasa baru. desain visual yang bagus tidak dilahirkan. mereka dibuat. kunci untuk menjadi desainer visual yang lebih baik adalah ketelitian. seseorang hanya akan meningkat sebagai desainer visual… |
Setiap orang pastinya menyukai laut dengan berbagai keindahan keanekaragaman hayati bawah lautnya. saya rasa, anda juga begitu ‘kan? lalu, apakah anda pernah mencoba mengambil foto bawah laut menggunakan kamera underwater?jangan salah, underwater fotografi atau yang bahasa indonesia-nya beken dengan istilah fotografi bawah laut ini sudah menjadi sebuah aliran baru dalam dunia fotografi. secara umum, fotografi underwater ini bisa diartikan proses pengambilan foto yang dilakukan di dalam air (laut, kolam renang, sungai, dll). dan peminatnya, jangan… |
Tak perlu dikatakan, kami menganggap pentingnya tipografi dalam desain cetak begitu saja. namun, mereka jauh lebih penting daripada yang kita pikirkan. dalam posting ini, kami memberi tahu anda tentang pentingnya font cetak untuk menyampaikan pesan anda dengan jelas kepada pelanggan.materi pemasaran harus mudah dibaca, dan penggunaan font yang efektif di media cetak adalah cara terbaik untuk mencapainya. dalam posting ini, kami memberi tahu anda tentang pentingnya font cetak untuk menyampaikan pesan anda dengan jelas kepada pelanggan.apa jenis… |
Autocad adalah software atau perangkat lunak yang berfungsi untuk menggambar sebuah objek, baik 2 dimensi maupun 3 dimensi. autocad merupakan aplikasi berbasis cad yang mana penggunaan aplikasi ini sudah cukup banyak karena menawarkan berbagai kelebihan dibandingkan produk lain dengan fungsi yang sama. aplikasi yang satu ini diproduksi oleh perusahaan yang bernama autodesk yang pertama kali diperkenalkan pada 1982 dengan autocad 1.0. kemudian autocad terus mengalami peningkatan hingga pada akhirnya terdapat perangkat lunak autocad yang canggih… |
Kehadiran pintu kayu minimali sebagai pelengkap hunian, maka rumah dan ruangan bakalan terlihat semakin manis. berfungsi lain sebagai pelindung dan pembatas interior rumah, pintu minimalis sangat penting untuk diperhatikan. pintu kayu minimalis model geserdi hunian bergaya japandi ini, hadir pintu kayu minimalis dengan kombinasi material kaca yang space-saving untuk interior rumah yang makin fungsional. dengan sistem geser, pintu kayu minimalis ini ditahan pada bagian atas dengan penutup rel yang juga terbuat dari kayu. dilengkapi pegangan… |
Warna memiliki dampak yang sangat besar bagi manusia, baik secara psikologis, emosional, bahkan fisik. misalnya, warna merah cenderung memicu respons stres dengan membuat anda lebih cemas. sementara warna yang lebih terang akan jauh menenangkan. jika anda sedang merasa terlalu stres, anda dapat menggunakan warna sebagai alat manajemen stres. berikut ni adalah daftar warna yang paling santai dan bisa membantu mengembalikan mood anda menjadi lebih baik.1. birudamai, tenang dan lembut, biru memiliki kekuatan luar biasa untuk mengelola stres. anda… |
Menggambar komik berarti menggambar dengan memperhatikan dua disiplin ilmu sekaligus. hal itu terjadi karena komik merupakan karya seni yang melibatkan gambar dan kata-kata secara bersamaan. oleh karena itu, komik memiliki struktur kompleks yang terbagi menjadi dua kelompok unsur, yaitu unsur visual dan unsur teks. boleh dikatakan komik memiliki struktur teks cerita dari sastra dan unsur visual dari seni rupa atau desain. lalu sebetulnya apa itu komik? bagaimana langkah-langkah menggambar komik? alat apa yang digunakan? ikuti… |
Memang tidak banyak orang yang menggeluti fotografi olahraga atau sport photography, literatur untuk genre ini pun jarang bisa didapatkan baik itu di buku, ataupun di internet. namun meski begitu genre sport photography bukanlah genre yang mudah untuk dikuasai, bahkan bisa dikatakan jika sport photography adalah salah satu genre yang cukup menantang. untuk mendapatkan foto yang terbaik pun bukan hanya soal peralatan yang mumpuni, namun juga perhitungan setting kamera, latihan, serta keberuntungan.meskipun semua fotografer olahraga memiliki gaya… |
Bukan rahasia lagi bahwa desainer menyukai kit ui yang bagus. namun, lebih dari sekadar menyusun toolkit dan panduan gaya, tampaknya baru-baru ini ada peningkatan fokus yang ditempatkan pada perancangan sistem yang dimaksudkan untuk menyatukan seluruh produk. orang-orang mulai menyadari pentingnya desain sistemik. sistem desain (yang berkaitan dengan produk teknologi) lebih dari sekadar kerangka kerja, toolkit ui, atau pustaka komponen, lebih dari sekadar panduan gaya atau serangkaian panduan kode, bahkan lebih dari jumlah bagian-bagian itu. sistem… |